Peran Vitamin D pada Aterosklerosis
Aterosklerosis, penyebab utama penyakit kardiovaskular (CVD), adalah proses yang melibatkan interaksi yang kompleks antara berbagai faktor dan jenis sel, termasuk sel-sel sistem kekebalan tubuh (sel T, sel B, sel natural killer, monosit/makrofag, sel dendritik) dan sel-sel dinding pembuluh darah (sel endotel, sel otot polos vaskular). Proses atherogenik berevolusi dalam berbagai tahap, mulai dari aktivasi/disfungsi endotel…